> >

Pentingnya Keamanan Digital, Apa Upaya Pemerintah Hadapi Serangan Digital Sudah Maksimal?

Hukum | 18 Desember 2024, 14:49 WIB

KOMPAS.TV - Serangan siber masih mengancam keamanan digital di Indonesia. Lalu, apa yang harus dilakukan pemerintah untuk menanggulanginya? Berikut liputan selengkapnya.

Di tengah upaya pemerintah melakukan transformasi digital di segala sektor, serangan siber masih kerap terjadi.

Ancaman terhadap keamanan digital perlu ditilik kembali, mengingat sejumlah situs pemerintahan berulang kali mendapat serangan siber. Salah satunya, Pusat Data Nasional (PDN) yang mendapat serangan ransomware Brain Cipher Ransomware pada 20 Juni lalu. Serangan ini mengakibatkan layanan pemerintahan sempat lumpuh.

Baca Juga: Jokowi dan Prabowo Setuju Rencana Pembentukan Angkatan Siber, DPR Periode Mendatang Telah Bersiap?

#keamanan #cyber #digigtal #pdn 

Penulis : kharismaningtyas

Sumber : Kompas TV


TERBARU