'Mengapa' Lebih Penting Daripada 'Apa' atau 'Bagaimana'
Sapa indonesia | 29 April 2019, 11:25 WIBSapa Indonesia menghadirkan smart business talk. Banyak karyawan dan atasan mengeluh bahwa pekerja mereka kurang komitmen ketika mereka bekerja "mengapa?"
Karena kebanyakan atasan memberi tahu pekerja mereka hasil "apa" yang harus mereka capai. Beberapa atasan bahkan menjelaskan secara rinci kepada pekerjanya "bagaimana" melakukannya.
Tetapi banyak pekerja tidak menyadari "mengapa" sangat penting untuk melakukan pekerjaan dengan benar.
Untuk mengulas permasalahan tersebut, simak dialognya dengan motivator & pelatih bisnis, James Gwee.
#Motivator #JamesGwee #BusinessTalk
Penulis : Desy-Hartini
Sumber : Kompas TV