> >

Begini Cara Operator Bikin Pengguna Kereta Beretika Baik di Stasiun Jepang

Berita kompas tv | 14 Desember 2018, 10:00 WIB

Jepang menjadi salah satu negara maju di dunia yang sadar akan etika bertransportasi umum.

Negera ini sukses mengajak masyarakatnya ikut tertib melaksanakan sejumlah aturan dalam bertransportasi publik.

Apa saja yang dilakukan oleh perusahaan kereta swasta hingga akhirnya Jepang memiliki etika baik dalam bertransportasi publik? Berikut liputan Jurnalis Kompas TV Desy Hartini langsung dari Tokyo, Jepang.

Penulis : Desy Hartini Editor : Sadryna-Evanalia

Sumber : Kompas TV


TERBARU