> >

Bagaimana Penyelesaian Polemik Temuan DPT Ganda?

Sapa indonesia | 14 September 2018, 14:30 WIB

Temuan KPU seperti apa terkait adanya data DPT ganda?

Viryan Aziz, Komisioner KPU mengatakan pointnya kami mengapresiasi temuan dan laporan dari Parpol dan Bawaslu dan sudha dicermati bersama, sampai tengah malam tadi hampir seluruh KPU Kabupaten dan Kota sudah menentukan DPT terbaru include dengan data ganda yang sudah dicoret.

Dengan data itu pihak internal juga sudah melakukan pengecekan, dari 185 juta pemilih, pemilih ganda di bawah 1 juta, atau hanya sekitar 790 ribu.

Penulis : Yudho Priambodo Editor : Sadryna-Evanalia

Sumber : Kompas TV


TERBARU