JAWA TENGAH, KOMPAS.TV - Presiden ke-7 RI, Joko Widodo, bertemu dengan Sekjen Partai Gerindra, Ahmad Muzani, di Solo, Jawa Tengah pada Selasa (10/12) sore. Pertemuan tersebut berlangsung cukup lama.
Ahmad Muzani menyatakan bahwa Joko Widodo sangat peduli terhadap situasi politik dan ekonomi di pemerintahan Prabowo-Gibran.
Saat ditanya apakah pertemuannya dengan Joko Widodo membahas ajakan bergabung ke Gerindra, Ahmad Muzani menjawab bahwa Partai Gerindra akan menggelar kongres pada Februari mendatang.
#jokowi #gerindra #presidenprabowo
Baca Juga: Sayembara Desain Jersey Timnas Indonesia, Simak Ketentuan Lomba-Hadiah Pemenangnya
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.