Gampang, Ini Cara Menonaktifkan Akun TikTok Sementara
Teknologi | 7 November 2023, 05:25 WIB3. Masuk ke "Account" dan klik "Deactivate or delete account".
4. Pilih opsi "I'm Leaving temporarily" dan klik "Continue".
5. Lakukan verifikasi.
Baca Juga: Cara Hapus Akun Facebook secara Permanen dan Sementara
Selain menonaktifkan akun TikTok, pengguna juga dapat menyaring konten yang muncul di platform.
Ini biasanya dilakukan jika ada konten tertentu yang mungkin mengganggu atau berpotensi membuat pengguna kecanduan tanpa manfaat yang jelas.
Cara Menyaring Konten di TikTok
1. Buka aplikasi TikTok dan pilih menu tiga garis seperti sebelumnya.
2. Di bagian "Settings dan Privacy," cari "Content Preferences."
3. Pilih "Restricted Mode." Setelah itu, pengguna dapat mengikuti alur yang diberikan.
Dengan mengikuti langkah-langkah tersebut, pengguna dapat menonaktifkan akun TikTok dan menyaring konten. Dengan begitu, diharapkan pengguna dapat menggunakan TikTok dengan lebih sehat dan bijaksana.
Baca Juga: Mudah dan Gratis! Ini 5 Cara Download Video YouTube Tanpa Aplikasi
Penulis : Gilang Romadhan Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas TV