Lahir Saat Banjir, Bayi Ini Diberi Nama Unik, Siti Noor Banjiriah
Berita daerah | 21 Januari 2021, 14:52 WIB“Ibu maupun bayi sekarang dalam keadaan sehat,” pungkasnya.
Kondisi Desa Lokbaintan yang ditinggali Ernawati sendiri saat ini sudah sepekan mengalami banjir. Memang air di masuk rumah tidak begitu tinggi karena rumah mereka berbentuk semi panggung.
Baca Juga: Kondisi Terkini Banjir di Kota Banjirmasin, Kalimantan Selatan
Akan tetapi akses jalan mereka terendam air cukup tinggi sehingga tidak bisa dilewati dengan transportasi darat.
Namun, akses jalan desa terendam banjir yang cukup tinggi. Untuk keluar masuk desa, dibutuhkan perahu karena baik mobil dan sepeda motor tak mampu menembus banjir.
Penulis : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV