Jordi Amat Resmi ke JDT, Saddil Ramdani: Mungkin yang Terbaik untuk Dia
Kompas sport | 29 Juni 2022, 20:49 WIB"Kualitas sangat terbaik. Dan pastinya semua tim ingin mencontoh seperti JDT di kemudian hari," pungkas eks Persela Lamongan itu.
Baca Juga: Pemilik JDT: Indonesia akan Merugi Jika Tidak Bawa Jordi Amat ke Timnas
Terlepas dari itu, Jordi Amat memang tidak lama lagi bisa membela Timnas Indonesia. Bersama Sandy Walsh dan Shayne Pattynama, Jordi Amat diproyeksikan bisa membela Garuda di ajang Piala Asia 2023.
Penulis : Gilang Romadhan Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV, Youtube Harimau Malaya