> >

Gempa Guncang Pasaman Barat, Surono: Rumah Adat di Sumbar Sudah Didesain dengan Tahan Gempa tapi...

Peristiwa | 25 Februari 2022, 11:23 WIB
Ahli Mitigasi Bencana dan Geologi Surono menyatakan rumah-rumah adat di Sumatera Barat dibuat dengan struktur tahan gempa. Sebagiamana diketahui pada Jumat pagi (25/2/2022), gempa M 6,2 mengguncang Pasaman Barat Sumatera Barat. (Sumber: Kompas.tv/Ant)

Oleh karena itu, ia meminta kepada warga yang rumahnya sudah retak diharapkan untuk menunggu di luar rumah sementara waktu demi keamanan.

Apabila intensitas dan kekuatan guncangan sudah berkurang, kata Surono bisa dipertimbangkan untuk kembali ke rumah.

"Perhatikan gempa susulannya jika guncangannya sudah tidak terlalu kuat dan jarang. Itu pertanda gempa susulannya semakin melemah dan kemungkinan akan berhenti," jelasnya.

Baca Juga: Gempa M 6,2 yang Guncang Pasaman Barat Sumbar Terasa hingga Semenanjung Barat Malaysia

 

Penulis : Nurul Fitriana Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU