Korban Pelecehan KPI Dipaksa Tandatangani Surat Damai
Kriminal | 10 September 2021, 15:45 WIBDihubungi secara terpisah, Komisioner KPI Bidang Kelembagaan, Irsan Ambia menegaskan, pihaknya tidak mendorong opsi penyelesaian selain lewat jalur hukum.
"Sikap KPI jelas, kasus ini harus diselesaikan lewat jalur hukum dan tidak mendorong opsi penyelesaian lain," kata Irsal.
Dia menyatakan, KPI tidak punya kepentingan untuk melakukan intervensi terkait kasus MS tersebut.
Baca Juga: Kuasa Hukum MS Sebut Kliennya Diminta Cabut Laporan dan Minta Maaf Saat Dipanggil ke Kantor KPI
Penulis : Kiki Luqman Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas.com