> >

Trauma Dibombardir Amerika, PM Kamboja Minta Ukraina Tak Pakai Bom Curah AS

Kompas dunia | 9 Juli 2023, 19:10 WIB
Perdana Menteri (PM) Kamboja Hun Sen mendesak Ukraina tidak memakai bom curah atau cluster munition yang akan dikirimkan Amerika Serikat (AS). Bom jenis itu dapat gagal meledak dan membahayakan warga sipil hingga bertahun-tahun pasca-perang.  (Sumber: Ukraine Military)

Walaupun sudah dilarang dalam konvensi internasional, bom curah masih digunakan dalam konflik-konflik di dunia belakangan ini.

Termasuk dalam perang Rusia-Ukraina. Kiev dan Moskow diketahui menggunakan bom yang berdaya rusak luas tersebut.

Ukraina telah berkomtimen menggunakan bom curah dengan cara yang meminimalkan korban sipil.

Namun, Rusia mengecam kebijakan AS dan menyebut komitmen Kiev "tidak ada artinya."

Baca Juga: Sniper Ukraina Tembak Mati Komandan Rusia dari Jarak 1,7 Km, Terjauh dalam Perang Ukraina

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV/Al Jazeera


TERBARU