Najwa Shihab Kritik Cara Saipul Jamil Bebas: Bisa Jadi Pemakluman Pelaku Kejahatan Seksual
Selebriti | 6 September 2021, 06:56 WIBMenanggapi hal tersebut, muncul petisi online Boikot Saipul Jamil yang ditujukan ke Komisi Penyiaran Indonesia (KPI).
Baca Juga: Saipul Jamil Disambut Meriah Usai Bebas dari Penjara, Ziva Magnolya Ingin Pindah Planet
Petisi yang dibuat oleh Lets Talk and Enjoy tersebut ingin KPI bertindak tegas terhadap penayangan Saipul Jamil di televisi.
"Jangan biarkan mantan narapidana pencabulan anak diusia dini (pedofilia) masih berlalu-lalang dengan bahagia di dunia hiburan, sementara korbannya masih terus merasakan trauma," tulis Lets Talk and Joy dalam keterangan dipetisi.
Hingga saat ini, tercatat sudah ada 355.000 tandatangan yang setuju untuk memboikot Saipul Jamil dari televisi dan Youtube.
Penulis : Dian Nita Editor : Fadhilah
Sumber : Kompas TV/Instagram @najwashihab